Tugas dan Tanggung Jawab Admin Server dan Identifkasi Ancaman Kemanan terhadap Server - Admin server atau server administrator adalah salah satu profesi yang berkaitan dengan Teknologi informasi dan komunikasi yang erat kaitannya dengan teknologi jaringan komputer. administrator sendiri di dunia jaringan atau internet berarti orang yang bertugas mengelola dan mengontrol hal-hal yang berkaitan dengan komputer jaringan.
Berbicara mengenai Admin server maka tidak akan lepas dari istilah administrasi server, administrasi sendiri adalah pengelolaan berkaitan dengan pelayanan sedangkan server adalah suatu bagian penting dalam jaringan yang bertugas untuk menyediakan layanan yang dibutuhkan oleh client, biasanya memiliki spesifikasi khusus yang lebih baik dari client.
Jika harus diterjemahkan administrasi server adalah sistem pengelolaan dan pengontrolan akses terhadap jaringan dan juga sumber daya yang terdapat di dalamnya. jika administrasi server lebih terfokus pada sistem pengelolaan jaringan sedangkan admin server adalah orang yang diberi tanggung jawab untuk megelola dan mengontrol jaringan, agar dapat berfungsi dengan baik dan juga agar server terhindar dari ancaman-ancaman yang dapat menganggu stabiltas jaringan.
Di artikel kali ini saya akan uraikan apa saja yang menjadi tanggung jawab admin server dan juga identifikasi ancaman keamanan terhadap server.
Tugas dan tanggung Jawab seorang Admin Server
Menjadi seorang admin server bukanlah perkara mudah perlu skil khusus, pengalaman dan diwajibkan memahami seluk beluk server dan jaringan komputer secara baik, berikut adalah tugas dan tanggung jawab seorang admin server:Tugas Seorang admin server:
- Mengontrol keseluruhan server
- Memegang kendali penuh terhadap segala ketiatan administrasi dari keseluruhan server yang dijalankan
Sedangkan Tanggung Jawab Seorang admin server:
- Melakukan manajemen sistem operasi server
- Uji peralatan, perangkat keras, perangkat lunak server dan update sistem server
- Memonitor Server
- Menjaga Kinerja server
- Memelihara jaringan dan mengelola Pertumbuhan jaringan
- Rutin melakukan audit terhadap peralatan server
- Menginstal dan mengkonfigurasi perangkat keras dan perangkat lunak jaringan
- Bertanggung jawab terhadap sistem keamanan server
- Menganalisa server dan mengidentifikasi potensi permasalahan dan ancaman terhadap komputer server.
Skill Seorang admin Server
- Monitor jaringan infrastruktur
- Konfigurasikan layanan Web
- Mengkonfigurasi jaringan aplikasi
- Rencana sistem operasi server
- Mengkonfigurasi dan memelihara Active Directory
- Monitor sistem operasi server
- Menginstal dan memelihara perangkat keras
- Mengkonfigurasi layanan sistem operasi server
- Konfigurasi jaringan sistem komputer pada perusahaan bisnis
- 60 persen operasi
- 20 persen rekayasa
- 20 persen dukungan tugas
Identifikasi Ancaman keamanan Server
Jenis Ancaman Keamanan Jaringan dan Metode Umum Yang sering digunakan
Thanks for reading Tugas dan Tanggung Jawab Admin Server dan Identifkasi Ancaman Kemanan terhadap Server. Please share...!
0 Comment for "Tugas dan Tanggung Jawab Admin Server dan Identifkasi Ancaman Kemanan terhadap Server"